Weekend masih di rumah saja, sambil menikmati family time kali ini Arshiya yang kami ajak bermain sambil belajar dengan funtastic learning.

📋 Nama: Arshiya (2y)

🗂️ Hari Ke: 4

🟦 Bermain Funtasstic Learning 2🟦

📌 Proses Kreativitas:
Mencocokan gambar sederhana yang ada pada buku. Menstimulasi kemampuan logika, imajinasi dan motorik anak.

🖇️ Tujuan Belajar 🖇️

🧠 Intelectual Curiosity (IC)
Mencermati gambar yang sama persis antara gambar sebelah kiri dan gambar sebelah kanan.

💡 Creative Imagination (CI)
Mengambil acak kepingan pada kotak pas.

🌀 Art of Discovery (AD)
Semakin lama waktu bermain, semakin cepat dapat mencocokan gambar.

❣️ Noble of Attitude (NA)
Meminta tolong dengan santun saat merasa kesulitan dalam proses mencocokan gambar.

♻️Refleksi:
Meski pada awalnya Arshiya merasa kesulitan saat mencocokan gambar yang ada, seiring berjalannya waktu semakin menikmati permainan dan semakin mudah dalam memecahkan masalah.